By Galih at 07.12 , have 0 komentar
Ads by google:
Ads by google:
Spesifikasi Advan G1 ponsel keluaran dari PT Bangga Teknologi Indonesia yang telah di luncurkan di tahun 2017. Dibawah ini adalah spesifikasi dan harga Advan G1 serta kekurangan dan kelebihan berdasarkan pemakaian saya sendiri.

Harga Advan G1 Dan Spesifikasnya

Harga Advan G1 Dan Spesifikasi Terbaru 2017

  • Jaringan : Dual SIM, GSM / HSPA / LTE
  • DISPLAY Type : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size: 5 inches 2.5D, Gorilla Glass
  • Resolution : 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
  • Multitouch : Yes
  • PLATFORM : IDOS Android OS, v6.0 (marshmello)
  • Chipset : Mediatek MT8735
  • CPU : Quad Core ARM Cortex-A53 64-bit 1.4 GHz
  • GPU : Mali-T720 MP2
  • MEMORY Card slot : microSD, up to 128 GB (dedicated slot)
  • Internal 11/16 GB, 3 GB RAM
  • CAMERA Primary : 13 MP, f/2.2, autofocus, LED flash, check quality
  • Features : 1/3" sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
  • Secondary  : 8 MP, autofocus, LED flash
  • SOUND Alert types : Vibration; MP3, WAV ringtones
  • Loudspeaker : Yes
  • 3.5mm jack : Yes
  • COMMS WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
  • Bluetooth : v4.0
  • GPS : Yes, with A-GPS
  • USB : microUSB v2.0, USB OTG
  • FEATURES : Sensors Fingerprint , accelerometer, proximity, compass, Virtual Gyroscope
  • MP4/H.264 player
  • MP3/WAV/eAAC+/FLAC player
  • Document viewer
  • Photo/video editor
  • BATTERY : Non-removable Li-ION 2600 mAh battery
  • Warna : Gold, Rose Gold, Gray
  • Harga : 2.100.000 - 2.300.000


Kelebihan Advan G1

Harga Advan G1 Dan Spesifikasi Terbaru 2017
  • Layar jernih dan ukuranlayar pas 5 inch
  • Sudah mendukung jaringan 4G LTE
  • Speaker musik yang sangat enak di dengar
  • Headset bawaan sangat enak dan ngebass
  • Baterai awet
  • Sudah Fingerprint
  • Kamera belakang sudah ada lampu flash dan hasilnya juga bagus
  • Dapat bonus anti gores dan silicon body
lihat video advan G1 di bawah ini:


Kekuragan Advan G1

  • Memori RAM terpotong cukup banyak
  • Memori internal juga terpotong cukup banyak
  • Tidang mendukung fitur fast charging
  • Posisi speaker kurang stylish

Baca juga :
Untuk sobat yang ingin memiliki Advan G1 bisa menghubungi kontak kami. semoga artikel di atas bisa bermanfaat, terimakasih.  

Ads By Google :
Bermanfaat kan? Yuk Share ke :
Facebook Tweet

0 komentar:

Posting Komentar